,

Minggu, 17 November 2013

Cara Submit Blog ke Search Engine


Apakah sobat ingin blog nya cepat terindex oleh search engine atau mesin pencari seperti contohnya di google. Sobat  tidak salah masuk ke blog saya disini saya akan posting tentang Cara Submit Blog ke Search Engine.
Hal yang perlu dilakukan agar blog kita terindex google adalah mensubmit blog kalian ke search engine seperti google ,bing, yahoo, dan MSN.

Tapi apa perlu kita submit ke search engine ? Apa ada manfaatnya buat blog kita ? Tentu saja sangat bermanfaat sekali. Tujuan submit blog ke search engine adalah agar blog atau web kita segera terindex oleh google agar mendapatkan pengunjung yang banyak ke blog kita.

Lalu bagaimana jika sudah terindex ? Sebaiknya anda mensubmit secara berskala atau sekitar sebulan sekali agar tidak di anggap spam jika kita mensubmit blog atau web ke search engine yang sama.

Nah berikut adalah cara submit blog/web ke search engine :
A. Daftar Blog atau Web di Google
Masuk ke situsnya yaitu : www.google.com/addurl
Isikan data data yang diminta pada form yang telah disediakan
URL => Isikan dengan alamat blog anda . Contoh http://semloheloh.blogspot.com
Comments => Isikan dengan data blog anda
Optional => Isikan kode yang tertulis pada kotak yang tersedia
Klik Addurl
Kalau anda benar dalam memasukan data. Maka akan keluar peringatan seperti "Your site url been succesfully added to our list of URL to crawl.

B. Daftar Blog atau Web di MSN/Bing
Isikan text sesuai karakter yang disediakan.
Masukan alamat blog kalian misal : http://semloheloh.blogspot.com
Klik submit URL.
Selesai.

C. Apakah Masih Belum Puas sob ?
Selain mesin pencari google ,yahoo ,dan msn diatas masih banyak lagi yang lainnya dan bisa mensubmit blog kita secara otomatis ke puluhan bahkan ratusan search engine dengan sekali klik ,diantaranya :

Situs submiter layanan gratis dari free web submisiion : http://freewebsubmission.com/
Submit your site to 123 search engine : http://submiter.hostzi.com/
My Pagerank.net : http://www.mypagerank.net/
dll cari di google aja sob hahaha :D

Silahkan pilih sesuai selera anda. Selamat mencoba untuk men submit blog sobat.
Semoga bermanfaat ,jangan lupa komentarnya ya :)

0 komentar: